Mobile legends adalah salah satu game yang populer dikalangan anak remaja. Namun tidak menutup kemungkinan game ini populer di kalangan anak-anak dan orang dewasa. Pasalnya game ini sangat menyenangkan saat dimainkan. Hal iniah yang disukai dan cocok untuk semua kalangan. Di Indonesia sendiri pun mobile legends merupakan game dengan pemilik pengguna tertinggi. Maka dari itu banyak orang yang tidak ingin ketinggalan untuk memainkan game yang satu ini. Namun ada pula seseorang yang bosan dan ingin menghapus akun game yang dimiliki. Cara menghapus akun mobile legends pun harus diketahui oleh pengguna.
Game yang dirilis pada 2016 ini memiliki begitu banyak pemain. Karena permainan ini memiliki sistem online maka bisa digunakan untuk komunikasi jarak jauh. Tak jarang kita menemukan teman di dalam akun mobile legends. Pemain mobile legends ini pun tidak hanya dari laki-laki, namun banyak pula dari kalangan perempuan bermain mobile legends. Di sini akan mengulas bagaimana cara menghapus akun game mobile legends ini dengan aman agar tidak disalahgunakan.
Cara Menghapus Akun Mobile Legend Dengan Permanen
Sebaiknya anda menghapus akun dengan aman tidak sekedar menguninstall aplikasi saja. Melainkan harus dihapus secara permainan. Hal ini pun untuk menanggulangi hal-hal yang tidak diinginkan. Seperti peretasan akun dan lain sebagainya. Begitu banyak cara sederhana hanya sekedar menguninstall aplikasi game yang satu ini. Namun anda harus mempertimbangkan dari segi baik dan buruknya. Cara menghapus akun game mobile legends begitu mudah. Langsung saja ikuti cara berikut untuk menghapus akun game mobile legends.
Hal pertama yang harus anda lakukan adalah dengan masuk ke akun. Kemudian pergi ke menu account settings. Unutk pergi ke menu ini, anda terlebih dahulu membukak profil. Kemudian akan muncul menu tersebut di bagian posisi paling bawah. Setelah anda memilih akun, anda dapat klik tombol akun terhubung. Semisal akun penghubung adalah faceebook langsung klik facebook. Anda bisa unbind account pada akun facebook. Kemudian pilih oke.
Belum cukup di sana. Anda harus ke menu apps settings. Anda harus keluar dari aplikasi mobile legends lalu menuju menu pengaturan dan manajemen aplikasi atau apps. Lalu pililh aplikasi mobile legends. Clear data mobile legends. Hal ini bertujuan untuk membersihkan data anda yang terdapat di akun mobile legends. Tidak berhendi disini, jika anda mneggunakan aplikasi facebook, segera bersihkan melalui facebook yang anda pakai. Akun anda pada mobile legends ini benar-benar dibersihkan.
Akibat Hapus Akun Tidak Permanen
Akun merupakan hal privasi yang dimiliki oleh semua orang. Begitu banyak akun yang dimiliki oleh seseorang. Akibatnya apabila akun tersebut tidak dijaga dengan tepat akan mengakibatkan peretasan. Setelah anda membaca bagaimana cara menghapus akun mobile legends di https://www.segitekno.com, anda perlu mengetahui bagaimana akibatnya jika akun anda tidak dihapus secara permanen.
Jika akun tidak permanen maka terdapat kemungkinan orang lain bisa menggunakan akun yang anda miliki sebelumnya. Ketika seseorang masuk dalam akun yang anda miliki, apabila orang tersebut memiliki niat buruk, maka data yang terdapat di akun anda menjadi rujukan. Data yang masuk di akun anda tersebut akan disalahgunakan oleh seseorang. Dan hal terebut sangatlah fatal. Identitas anda pun bisa disalahgunakan untuk hal buruk atau hal-hal yang merugikan lainnya.